Jejaring sosial adalah suatu stuktur sosial yang dibentuk dari simpul-simpul yang dijalin dengan satu / lebih tipe relasi spesifik seperti nilai, visi, ide, teman, dll.Simpul-simpul yang
dimaksudkan disini dapat berupa individu maupun organisasi. Istilah
jejaring sosial pertama kali diperkenalkan oleh Professor J.A Barnes pada
tahun 1954.